
Jurnal Pengembangan Energi Nuklir. Vol. 17, No. 2 Desember 2015
- December 12, 2017
- Mohammad Zen
- Info Kilat
- 0 Comments

- Deskripsi:
Jurnal Pengembangan Energi Nuklir merupakan media penulisan ilmiah yang diterbitkan oleh Pusat Kajian Sistem Energi Nuklir (PKSEN) – BATAN, terbit 6 bulan sekali setiap Juni dan Desember. Naskah yang akan dimuat dalam Jurnal Pengembangan Energi Nuklir dapat berupa hasil pengkajian dan penelitian mengenai pengembangan energi nuklir dengan ruang lingkup: perencanaan energi dan kelistrikan, teknologi energi nuklir, ekonomi energi, manajemen pembangunan PLTN, industri nasional yang mendukung PLTN, aspek tapak PLTN dan lingkungan, serta topik lain yang mendukung pengembangan energi nuklir.
- Title: AKTIVITAS DAN KONSEKUENSI DISPERSI RADIOAKTIF UNTUK DAERAH KOTA DAN PEDESAAN
- Author: Pande Made Udiyani, Sri Kuntjoro, Jupiter Sitorus Pane
- Pages(s): 79-86
- Title : PERHITUNGAN BIAYA OPERASI DAN PERAWATAN PLTN SKALA BESAR DAN KECIL
- Author: Mochamad Nasrullah, Wiku Lulus Widodo
- Pages(s): 87-96
- Title : KONDISI GEOMORFOLOGI DAN KARAKTERISTIK SEDIMEN DASAR LAUT DI WILAYAH PERAIRAN SEBAGIN UNTUK EVALUASI TAPAK PLTN DI BANGKA SELATAN
- Author: Yuliastuti, Heni Susiati, Yarianto Sugeng Budi Susilo
- Pages(s): 97-108
- Title : HTGR KOGENERASI PRODUKSI HIDROGEN UNTUK KONVERSI CO2 MENJADI METANOL
- Author: Djati Hoesen Salimy, Siti Alimah
- Pages(s): 109-119
- Title : APLIKASI DATA PENGINDERAAN JAUH DAN SIG DALAM PEMILIHAN TAPAK POTENSIAL PLTN KALIMANTAN BARAT
- Author: Heni Susiati, Yarianto S.B.S., Kurnia Anzhar, Bansyah Kironi, June Mellawati
- Pages(s): 121-132
- Title : ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK PLTN SMR DI INDONESIA DENGAN MEMPERTIMBANGKAN VARIABEL KETIDAKPASTIAN
- Author: Nuryanti, Suparman, Mochamad Nasrullah, Elok S. Amitayani, Wiku Lulus Widodo
- Pages(s): 133-144
- Title : KARAKTERISTIK DEFORMASI GUNUNG MURIA PERIODE 2010-2014
- Author: Ari Nugroho, Irwan Gumilar
- Pages(s): 145-159
Berita Terkait:
Jurnal Sains dan Teknologi Nuklir Indonesia, Vol. 16, No 1 Februari 2015
http://jurnal.batan.go.id/index.php/jstni/issue/view/578/showTocread more →
URANIA Jurnal Ilmiah Daur Bahan Bakar Nuklir, Vol. 24 No. 2 Juni 2018
http://jurnal.batan.go.id/index.php/urania/issue/view/819/showTocread more →